Unggas: Pengertian, Karakteristik dan Ciri-ciri
Baik unggas darat maupun air, keduanya banyak dijumpai di sekitar kita. Ciri-ciri yang timbul tidak jauh beda, dan contohnya jelas. Di lingkungan sekitar kita, unggas sudah banyak sekali dipelihara. Baik untuk hiasan, atau konsumsi.
Pengertian Unggas
Unggas adalah hewan yang memiliki bulu dan sayap di tubuhnya, berkaki dua dan dapat dipelihara. Unggas salah satu jenis peliharaan yang dapat dipelihara untuk diambil telur, daging dan atau bulunya. Istilah "unggas" mencakup semua jenis burung, ayam, bebek, kalkun, ayam mutiara, angsa, puyuh, merpati, burung unta dan burung pegar.
Gambar oleh Peter H dari Pixabay |
Pengertian Unggas
Unggas adalah hewan yang memiliki bulu dan sayap di tubuhnya, berkaki dua dan dapat dipelihara. Unggas salah satu jenis peliharaan yang dapat dipelihara untuk diambil telur, daging dan atau bulunya. Istilah "unggas" mencakup semua jenis burung, ayam, bebek, kalkun, ayam mutiara, angsa, puyuh, merpati, burung unta dan burung pegar.
Unggas dibesarkan di seluruh dunia, dengan ayam sejauh ini merupakan spesies terkemuka di mana-mana. Mengenai jenis unggas lainnya, bebek di Asia lebih banyak daripada di wilayah lain, sedangkan jumlah kalkun tertinggi di Amerika Utara, diikuti oleh Eropa dan Asia. Afrika dan Asia memimpin dalam unggas guinea dan angsa.
Ayam, bebek, ayam mutiara, angsa dan kalkun dapat ditemukan di semua jenis sistem unggas, baik besar maupun kecil. Tetapi burung pegar, puyuh dan burung unta hampir secara eksklusif ditemukan dalam sistem skala besar.
Karakteristik Unggas
Unggas memiliki 2 klasifikasi, ada unggas darat dan ada pula unggas air. Dari kedua tersebut perbedaannya terletak pada selaput pada kaki unggas, dan juga memiliki bulu yang selalu basah berlilin.
Secara umum, karakteristik unggas adalah sebagai berikut:
1. Mempuyai tubuh yang ditutupi bulu
2. Bernapas menggunakan paru-paru, dan ada pula yang memiliki alat bantu bernapas berupa pundi-pundi udara bagi hewan terbang.
3. Memiliki sepasang kaki
4. Leher yang panjang
5. Memiliki sayap
6. Berkembang biak dengan cara bertelut
Contoh Hewan Unggas
Di sekitar kita, sebetulnya banyak hewan unggas. Baik itu yang dipelihara sebagai hiasan, atau sebagai konsumsi. Tidak terlepas dari karakteristinya, contoh hewan unggas seperti di bawah ini:
Unggas Darat
1. Ayam
2. Kalkun
3. Angsa
4. Burung dan segala jenisnya
5. Merak
Unggas Air
1. Bebek
2. Nila
3. Blibis
4. Common pochard
5. Mergus merganser
Dan segala jenis bebek lainnya, seperti bebek mandarin, bebek ekor panjang, bebek ternak dll.
Baca juga:
Dari segala pengertian, karakteristik dan contoh ungas, dapat kita pahami di sekitar kita terdapat unggas yang beraneka ragam.